Pakar Kebencanaan UGM Soroti Kunjungan Prabowo ke Lokasi Bencana hingga Pembangunan Huntara, Ideal?

kompas.tv
2 jam lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - Di akhir 2025, Presiden Prabowo Subianto kembali mengunjungi wilayah terdampak banjir di Tapanuli Selatan, Sumatera Utara. Selanjutnya, pada awal 2026, Presiden dijadwalkan mengunjungi Aceh untuk meninjau pembangunan hunian sementara bagi korban bencana.

Hingga saat ini, tercatat sebanyak 1.050 unit hunian sementara telah dibangun di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.

Terkait kunjungan Presiden ke wilayah bencana, pakar kebencanaan Universitas Gadjah Mada, Dwikorita Karnawati, menilai langkah tersebut sebagai bentuk nyata keseriusan pemerintah dalam penanganan bencana, sekaligus memastikan hunian sementara yang dibangun sesuai kebutuhan warga terdampak. Simak selengkapnya dalam video berikut ini.

Baca Juga: Presiden Prabowo Malam Tahun Baru bersama Pengungsi di Tapsel: Nonton Layar Tancap dan Sapa Warga

#prabowo #bencanasumatera #tapanuliselatan

Penulis : Tesalonika-Ajeng

Sumber : Kompas TV

Tag
  • prabowo
  • bencana alam
  • bencana sumatera
  • tapanuli selatan
  • aceh
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Olah TKP Kebakaran Pasar Lemah Abang di Cirebon, Polisi Periksa 5 Saksi | BERUT
• 11 jam lalukompas.tv
thumb
Guru Besar USK : Pemerintah Disarankan Perkuat Hutan Masyarakat Adat untuk Mencegah Bencana Banjir
• 15 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Yaman Memanas, Indonesia Dorong Pihak Berseteru Jaga Stabilitas dan Keamanan
• 6 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Cek Jam Operasional LRT Jakarta di Malam Tahun Baru, Diperpanjang Hingga Jam Segini
• 22 jam laludisway.id
thumb
Hujan Jadi Berkah, Pedagang Jas Hujan Raup Untung di Malam Tahun Baru JAKARTA, DISWAY.ID - Rintik hujan tidak membuat ribuan warga yang berada di Bun
• 13 jam laludisway.id
Berhasil disimpan.