Duel Sesama Pedagang Durian Pakai Sajam, 1 Kritis

realita.co
3 jam lalu
Cover Berita

HST (Realita)- Sebuah video perkelahian yang terjadi di kawasan Tugu Air Mancur, Jalan H. Muhammad Noor, Kecamatan Barabai Utara, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST), beredar luas dan viral di media sosial, Rabu (31/12/2025) malam.

 

Baca juga: Duel di Eks Golden Mentaya, Satu Orang Tumbang Akibat Sabetan Parang

Informasi dihimpun wartabanjar.com dari sejumlah grup WhatsApp, peristiwa tersebut terjadi pada malam pergantian Tahun Baru.

 

Perkelahian diduga melibatkan sesama pedagang durian di lokasi tersebut.

 


Informasi awal menyebutkan tidak ada penggunaan senjata tajam dalam kejadian tersebut.


Dalam video yang beredar, terlihat para pelaku terlibat adu fisik dengan menggunakan kayu.

 

 

Perkelahian tersebut diketahui langsung dilerai oleh warga sekitar dan situasi kembali kondusif pada malam yang sama.

 

Baca juga: Viral Siswa SMP Duel dan Baku Hantam


Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui secara pasti penyebab perkelahian maupun kondisi para pihak yang terlibat.

 

Wartabanjar.com masih menunggu informasi resmi dari pihak kepolisian.

 

Wartabanjar.com mencoba menginformasi melalui Kasubsi PIDM Humas Polres Hulu Sungai Tengah, Aiptu M. Husaini, saat dikonfirmasi wartabanjar.com.

 

Baca juga: Suporter Baku Hantam Satu Lawan Satu


“Sedang kami konfirmasi ke kantor,” ujar Aiptu M. Husaini singkat, Kamis (1/1).

 


Informasi lanjutan terkait peristiwa ini masih akan diperbarui sesuai perkembangan dan keterangan resmi dari pihak berwenang.

 

 

 

Editor : Redaksi


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Bank Mandiri Siap Bangun Rumah Hunian Danantara di Aceh Tamiang
• 9 jam lalukumparan.com
thumb
Tugu-Titik Nol Dipadati 500 Ribuan Orang, Sampah di Malioboro Hampir 8 Ton
• 23 jam lalukumparan.com
thumb
1.031 Anggota Polda Maluku Naik Pangkat per 1 Januari 2026, Ini Rinciannya
• 22 jam lalurctiplus.com
thumb
Tanpa Kembang Api, Maliq & D’Essentials Jadi Sorotan di GWK Bali Countdown 2026
• 6 jam laluviva.co.id
thumb
PSM Makassar Wajib Waspada, Borneo FC Incar Tiga Poin demi Kembali ke Puncak Klasemen
• 22 jam lalufajar.co.id
Berhasil disimpan.