Protes Biaya Hidup di Iran Memanas, Korban Jiwa Jadi 6 Orang

idntimes.com
6 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Unjuk rasa yang dipicu lonjakan biaya hidup di Iran terus meluas dan memakan korban jiwa. Memasuki hari kelima protes, laporan media semi-resmi dan kelompok hak asasi manusia menyebut, sedikitnya enam orang tewas dalam bentrokan antara demonstran dan aparat keamanan di sejumlah wilayah.

Kantor berita semi-resmi Fars dan kelompok pemantau HAM Hengaw melaporkan, dua orang meninggal dunia di Kota Lordegan, Iran barat daya, setelah terjadi bentrokan dengan pasukan keamanan. Fars juga melaporkan tiga kematian di Kota Azna dan satu korban jiwa di Kouhdasht, keduanya berada di wilayah barat Iran.

Namun, hingga kini belum ada kejelasan mengenai identitas para korban. Fars tidak menyebutkan apakah mereka merupakan demonstran atau anggota aparat keamanan. Sementara itu, Hengaw menyatakan dua korban di Lordegan adalah demonstran bernama Ahmad Jalil dan Sajjad Valamanesh.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Tujuh Buruh Bangunan Tertimbun Longsor di Sumedang, Empat Masih Dicari
• 6 jam lalukompas.id
thumb
Negara Terancam Jadi "Tuan Rumah" PD 3 - Demo Buruh di Istana dan DPR
• 2 menit lalucnbcindonesia.com
thumb
Menkes: Tinggal 4 Puskesmas di Aceh yang Belum Beroperasi, Lumpur Tebal
• 6 jam lalukumparan.com
thumb
Menhan Sjafrie Bentuk Satgas Kuala untuk Pemulihan Wilayah Terdampak Bencana
• 13 jam lalumediaindonesia.com
thumb
BNPB: Ada Warga di Sumatera Lebih Pilih Bantuan Rp 600 Ribu Dibanding Huntara
• 4 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.