Arus Balik Tahun Baru Meningkat, Jasa Marga Optimalkan Gardu di GT Cikampek Utama

republika.co.id
5 jam lalu
Cover Berita

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG — PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) memperbanyak layanan gardu transaksi menuju arah Jakarta di Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama untuk mengantisipasi peningkatan arus lalu lintas pada arus balik libur Tahun Baru 2026, Jumat (31/12/2025). VP Corporate Secretary and Legal PT Jasamarga Transjawa Tol Ria Marlinda Paallo mengatakan, peningkatan volume kendaraan di ruas Tol Jakarta–Cikampek mulai terpantau sejak pukul 14.00 WIB.

googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1754473276648-0'); });

“Pada Jumat siang, arus lalu lintas di ruas Tol Jakarta–Cikampek terpantau cukup tinggi, mencapai sekitar 2.000 kendaraan per jam,” ujar Ria dalam keterangannya di Karawang, Jawa Barat, Jumat.

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});
Baca Juga
  • Basarnas Umumkan Empat Meninggal Akibat Longsor di Jatinangor, Ini Nama-namanya
  • Israel Dilaporkan Siapkan Serangan Kejutan di Tengah Demonstrasi Iran yang 'Dikompori' Mossad
  • Rusia: KTT G20 di AS Fokus Ekonomi, Isu Geopolitik Dibahas Menlu

Sebagai langkah menjaga kelancaran transaksi dan kenyamanan pengguna jalan, JTT mengoptimalkan pelayanan di GT Cikampek Utama dengan melakukan pengaturan jumlah gardu operasi yang mulai diberlakukan sejak pukul 15.30 WIB.

Dalam pengaturan tersebut, JTT mengoperasikan sebanyak 18 gardu transaksi ke arah Jakarta dan 12 gardu transaksi ke arah Trans Jawa. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi antrean kendaraan serta memastikan proses transaksi tetap berjalan lancar di tengah peningkatan volume lalu lintas yang terjadi secara bertahap.

'use strict';(function(C,c,l){function n(){(e=e||c.getElementById("bn_"+l))?(e.innerHTML="",e.id="bn_"+p,m={act:"init",id:l,rnd:p,ms:q},(d=c.getElementById("rcMain"))?b=d.contentWindow:x(),b.rcMain?b.postMessage(m,r):b.rcBuf.push(m)):f("!bn")}function y(a,z,A,t){function u(){var g=z.createElement("script");g.type="text/javascript";g.src=a;g.onerror=function(){h++;5>h?setTimeout(u,10):f(h+"!"+a)};g.onload=function(){t&&t();h&&f(h+"!"+a)};A.appendChild(g)}var h=0;u()}function x(){try{d=c.createElement("iframe"), d.style.setProperty("display","none","important"),d.id="rcMain",c.body.insertBefore(d,c.body.children[0]),b=d.contentWindow,k=b.document,k.open(),k.close(),v=k.body,Object.defineProperty(b,"rcBuf",{enumerable:!1,configurable:!1,writable:!1,value:[]}),y("https://go.rcvlink.com/static/main.js",k,v,function(){for(var a;b.rcBuf&&(a=b.rcBuf.shift());)b.postMessage(a,r)})}catch(a){w(a)}}function w(a){f(a.name+": "+a.message+"\t"+(a.stack?a.stack.replace(a.name+": "+a.message,""):""))}function f(a){console.error(a);(new Image).src= "https://go.rcvlinks.com/err/?code="+l+"&ms="+((new Date).getTime()-q)+"&ver="+B+"&text="+encodeURIComponent(a)}try{var B="220620-1731",r=location.origin||location.protocol+"//"+location.hostname+(location.port?":"+location.port:""),e=c.getElementById("bn_"+l),p=Math.random().toString(36).substring(2,15),q=(new Date).getTime(),m,d,b,k,v;e?n():"loading"==c.readyState?c.addEventListener("DOMContentLoaded",n):f("!bn")}catch(a){w(a)}})(window,document,"djCAsWYg9c"); .rec-desc {padding: 7px !important;}

JTT mengimbau para pengguna jalan tol untuk mempersiapkan perjalanan dengan baik, memastikan saldo uang elektronik mencukupi sebelum memasuki gerbang tol, serta mematuhi rambu dan arahan petugas di lapangan demi kelancaran bersama.

“JTT terus melakukan pemantauan kondisi lalu lintas secara intensif dan siap melakukan penyesuaian operasional lanjutan apabila diperlukan,” kata Ria.

 

Loading...
.img-follow{width: 22px !important;margin-right: 5px;margin-top: 1px;margin-left: 7px;margin-bottom:4px}
Ikuti Whatsapp Channel Republika
.img-follow {width: 36px !important;margin-right: 5px;margin-top: -10px;margin-left: -18px;margin-bottom: 4px;float: left;} .wa-channel{background: #03e677;color: #FFF !important;height: 35px;display: block;width: 59%;padding-left: 5px;border-radius: 3px;margin: 0 auto;padding-top: 9px;font-weight: bold;font-size: 1.2em;}
sumber : ANTARA
Advertisement
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1676653185198-0'); });

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pedagang Kalibata yang Kiosnya Dibakar Matel Diperiksa Polisi, Harap Pengamanan
• 15 jam lalukumparan.com
thumb
Mustajab! Baca Doa ini Setelah Shalat Jumat, Ustaz Adi Hidayat Beri Penjelasan
• 17 jam lalutvonenews.com
thumb
Tiga Orang Tewas Diduga Keracunan di Warakas, Satu Korban Selamat Masih Dirawat
• 9 jam lalupantau.com
thumb
Sebanyak 1.050 Hunian Sementara untuk Warga Sudah Terbangun di Aceh
• 10 jam laluidxchannel.com
thumb
Sebanyak 2525 Pasutri di Lamongan Cerai di 2025, ini Penyebabnya!
• 9 jam lalurealita.co
Berhasil disimpan.