Pemerintah terus pulihkan jaringan komunikasi dan air bersih Sumatera

antaranews.com
2 hari lalu
Cover Berita
ANTARA - BNPB mengatakan pemerintah terus mengupayakan pemulihan total terhadap jaringan komunikasi dan ketersediaan air bersih, yang terdampak bencana banjir dan tanah longsor di Sumatera Barat, Aceh, dan Sumatera Utara. Menurut Kepala Pusdatinkom BNPB Abdul Muhari, pemulihan komunikasi dan ketersediaan air di sejumlah wilayah masih menghadapi kesulitan. (Sanya Dinda Susanti/Pradanna Putra Tampi/Arif Prada/Gracia Simanjuntak)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Tersangka Pembunuhan Anak Politis PKS, Psikolog Forensik Reza Indragiri Pertanyakan Alat Bukti
• 13 jam lalukompas.tv
thumb
Penerangan Jalan di Bandung Belum Merata, Farhan Akan Survei PJU di Arcamanik
• 17 jam lalukumparan.com
thumb
Mensesneg: Presiden Prabowo Tekankan Kerja untuk Kepentingan Rakyat dalam Retreat
• 14 jam lalutvrinews.com
thumb
Sutradara Béla Tarr Meninggal Dunia di Usia 70 Tahun, Tinggalkan Warisan Sinema Lambat yang Mendalam
• 1 jam lalupantau.com
thumb
Apindo dan Kadin Optimistis Ekonomi dan Industri AMDK Tumbuh di 2026
• 21 jam laluwartaekonomi.co.id
Berhasil disimpan.