Link dan Cara Pengisian PDSS untuk SNBP 2026, Mulai 5 Januari-2 Februari di pdss.snpmb.id

disway.id
1 hari lalu
Cover Berita

JAKARTA, DISWAY.ID - Simak link dan cara pengisian PDSS untuk SNBP 2026.

Pengisian Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS) untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2026 sudah bisa lakukan mulai hari ini 5 Januari-2 Februari 2026.

Tahapan pengisian PDSS untuk SNBP 2026 wajib dilakukan pihak sekolah sesuai dengan periode yang sudah ditetapkan oleh panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2026.

BACA JUGA:Sekolah Terlambat Finalisasi PDSS Sampai Bikin Siswa Terancam Gagal SNBP 2025, Pengamat Sebut Ada 'Permainan'

PDDS merupakan sistem resmi dari panitia SNPMB 2026 yang berisi data-data sekolah dan siswa peserta SNBP.

Sekolah yang memenuhi syarat untuk mengikutsertakan siswanya di SNBP 2026 harus mengikuti tahapan ini.

Apabila sekolah yang sudah mengisi PDSS secara manual pada tahun sebelumnya, kini bisa mengisi secara online melalui laman resmi SNPMB 2026.

Link Pengisian PDSS untuk SNBP 2026

Pengisian PDSS untuk SNBP 2026 dilakukan secara online melalui website https://pdss.snpmb.id.

BACA JUGA:Kuota Sekolah SNBP 2026 Diumumkan Hari Ini 29 Desember 2025 Pukul 15.00 WIB, Jangan sampai Ketinggalan!

Cara Pengisian PDSS untuk SNBP 2026

Berikut cara pengisian PDSS untuk SNBP 2026 secara manual.

1. Login pada https://pdss.snpmb.id dengan menggunakan akun yang telah terdaftar di Portal SNPMB

2. Cek profil sekolah pada sidebar Profil menu yang berisikan informasi sekolah dan kepala sekolah. Data profil sekolah ini diambil dari Portal SNPMB

3. Definisikan jenis kelas yang ada pada sekolah Anda pada menu Jenis Studi dan Kuota

4. Data jurusan ini diambil dari Portal SNPMB. Pastikan sudah memilih jenis kelas untuk setiap jurusan yang sudah didefinisikan

BACA JUGA:Pendaftaran SNBP 2026 Kapan Dibuka? Cek Syarat Ketentuan dan Kuota Seleksi

  • 1
  • 2
  • »

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Mensesneg: Presiden Berikan Solusi Langsung Terkait Kendala Program Menteri
• 14 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Gong Yoo Masih Single, Kenali Tanda Belum Kepikiran Menikah
• 12 jam lalugenpi.co
thumb
Truk Kontainer Terbalik di Tol Japek Arah Cikarang
• 14 jam laludetik.com
thumb
Rano Karno Jenguk Siswa SD Korban Kecelakaan Mobil MBG, Pastikan Proses Pemulihan Berjalan Baik
• 8 jam lalutvonenews.com
thumb
Kalau KUHP Baru Diterapkan Secara Utuh, Tidak Akan Ada Pemidanaan Sewenang-wenang 
• 22 jam lalumediaindonesia.com
Berhasil disimpan.