IHSG Dibuka Melesat Nyaris ke Level 9.000, Sebanyak 337 Saham Menguat

kumparan.com
1 hari lalu
Cover Berita

IHSG dibuka menguat pada perdagangan, Rabu (7/1). IHSG naik 31,344 poin atau 0,37 persen ke level 8.967.

Nilai transaksi tercatat Rp 597,337 miliar dengan volume perdagangan 853.098 miliar saham. Frekuensi transaksi mencapai 82.043 kali. Sebanyak 370 saham menguat, 66 saham melemah, dan 266 saham stagnan.

Kapitalisasi pasar Bursa Efek Indonesia mencapai Rp 16.411 triliun. Sementara itu, rupiah pada pukul 09.00 WIB berada di level Rp 16.725 per dolar AS berdasarkan data Bloomberg.

Berikut kondisi bursa saham Asia pada pagi ini:


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Sidang Nadiem, Pakar Ungkap Maksud Memperkaya dalam Dugaan Korupsi
• 15 jam laluokezone.com
thumb
Kapolda Riau Dorong Kemandirian Pangan Lewat Program Tabung Harmoni Hijau
• 23 jam lalutvrinews.com
thumb
Nasi Ayam Bakar dan Nasi Sambel Belut Kang Dadang Recommended untuk Dicoba
• 20 jam lalurealita.co
thumb
Detik-Detik Longsor Gunung Kaupas di Serang, Warga Panik Selamatkan Diri | BERUT
• 12 jam lalukompas.tv
thumb
ICWA Serukan Indonesia Sikap Tegas Terhadap Serangan AS ke Venezuela
• 22 jam lalupantau.com
Berhasil disimpan.