Alasan Warga Zamrud Bekasi Ingin Dibuatkan Gapura Senilai Rp1 M dari APBD

idntimes.com
10 jam lalu
Cover Berita

Bekasi, IDN Times - Gapura senilai Rp1 miliar yang berlokasi di gerbang utama Perumahan Dukuh Zamrud, Kelurahan Cimuning, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi, masih menjadi sorotan, lantaran menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Bekasi 2025.

Koordinator Seksi Forum Komunikasi Warga Zamrud (FKWZ), Heru Rilano, menjelaskan kehadiran gapura itu berawal saat diskusi warga yang menginginkan ikon baru di Perumahan Dukuh Zamrud.

“Dukuh Zamrud ini sudah tidak ditangani developer. Sudah diserahkan ke Pemda. Warga merasa perlu ada ikon dan penataan agar kawasan ini lebih tertata dan indah,” kata Heru, Jumat (9/1/2025).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Inara Rusli Desak Insanul Pilih Dirinya atau Mawa, Beri Waktu Hingga Ramadan: Kalau Gak Punya Pendirian, Inara Mundur
• 7 jam lalutvonenews.com
thumb
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi, Indro Warkop Sebut Ini Kemunduran Cara Berpikir
• 10 jam laluintipseleb.com
thumb
Pelajaran penting dari swasembada beras 2025
• 9 jam laluantaranews.com
thumb
Nasib Pandji Pragiwaksono di Tangan Polisi, Penyelidik Mulai Analisis Barang Bukti Materi Mens Rea
• 6 jam lalusuara.com
thumb
Transaksi kartu pembiayaan Bank Mega Syariah melonjak di akhir tahun
• 19 jam laluantaranews.com
Berhasil disimpan.