Ledakan Bom Hantam 11 SPBU di Thailand Selatan, 4 Orang Terluka

idntimes.com
3 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Empat orang mengalami luka ringan akibat serangkaian serangan bom di beberapa stasiun pengisian bahan bakar (SPBU) di Thailand selatan, pada Minggu (11/1/2026) dini hari.

Tentara Thailand melaporkan bahwa ledakan bom terjadi di 11 SPBU dan memicu kebakaran di beberapa lokasi. Serangan ini berlangsung di wilayah selatan Thailand yang selama bertahun-tahun menghadapi konflik bersenjata dengan kelompok separatis yang menuntut otonomi lebih luas di kawasan perbatasan dengan Malaysia.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pemilik Maktour Sempat Dicekal Bersama Yaqut Tapi tak Berstatus Tersangka, Ini Kata KPK
• 20 jam lalurepublika.co.id
thumb
Titik Genangan di Jakarta Bertambah, Ada 28 RT dan 44 Ruas Jalan
• 19 jam laluidntimes.com
thumb
Bappeda DKI Jakarta Buka Loker untuk S1: Tenaga Ahli SDGs, Daftar hingga 14 Januari 2026
• 3 jam lalukompas.tv
thumb
Rakernas I PDIP Tahun 2026 Hasilkan 21 Poin Rekomendasi
• 12 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Trump Deklarasikan Dirinya sebagai Presiden Sementara Venezuela
• 13 jam laluidntimes.com
Berhasil disimpan.