Update Banjir Jakarta: 22 RT Terendam, Ketinggian Air 35 Cm

kumparan.com
6 jam lalu
Cover Berita

BPBD DKI Jakarta memperbarui kondisi wilayah terdampak banjir pada Selasa (13/1). Berdasarkan data yang masuk hingga pukul 07.00 WIB, tercatat sebanyak 22 RT masih terendam banjir dengan ketinggian air mencapai 35 cm.

“Saat ini terdapat 22 RT dan 5 ruas jalan tergenang,” demikian keterangan tertulis BPBD DKI Jakarta.

Wilayah yang paling banyak terdampak berada di Jakarta Utara dan Jakarta Barat.

Selain itu, terdapat warga mengungsi dengan jumlah sekitar 1.137 jiwa, terbanyak berada di Jakarta Utara.

Berikut daftar wilayah yang terdampak banjir:

Jakarta Barat (9 RT)

Kelurahan Tegal Alur: 5 RT

Kelurahan Kedoya Selatan: 4 RT

Jakarta Utara (13 RT)

Kelurahan Kalibaru: 1 RT

Kelurahan Semper Barat: 3 RT

Kelurahan Sukapura: 1 RT

Kelurahan Lagoa: 2 RT

Kelurahan Tanjung Priok: 1 RT

Kelurahan Warakas: 5 RT

Jumlah Pengungsi

Kelurahan Tegal Alur, Jakarta Barat

Kelurahan Kalibaru, Jakarta Utara

Kelurahan Semper Barat, Jakarta Utara

Kelurahan Sukapura, Jakarta Utara

Kelurahan Lagoa, Jakarta Utara

Kelurahan Warakas, Jakarta Utara


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Meta Gandeng 3 PLTN untuk Data Center AI, Amankan Listrik 6 GW
• 9 menit lalukumparan.com
thumb
DPP PKB Gelar UKK Tahap II, Gus Halim: Kami Tidak Mencari Ketua DPW yang Asal Populer
• 14 jam lalujpnn.com
thumb
Bantah Terima Uang dari Pengadaan Chromebook, Nadiem Sebut Ada Kekeliruan Investigasi
• 19 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Dewi Perssik Tak Tutup Pintu Dijodohkan dengan Virgoun
• 12 jam lalueranasional.com
thumb
Rodrigo Bentancur absen tiga bulan akibat cedera
• 12 jam laluantaranews.com
Berhasil disimpan.