Tembok Pembatas TPS di Pasar Induk Kramat Jati Jebol, Warga Keluhkan Bau Sampah | KOMPAS SIANG

kompas.tv
9 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV - Tembok pembatas antara tempat pembuangan sampah Pasar Induk Kramat Jati dengan permukiman warga belum juga diperbaiki.

Hujan deras yang mengguyur semakin memperparah bau busuk sampah.

Bahkan, warga mengaku ada sampah yang mengalir ke permukiman akibat hujan.

Berikut liputan jurnalis KompasTV, Renata Panggallo, dan juru kamera, Bimo Wicaksana.

Baca Juga: Harga Pangan 14 Januari 2026: Cabai Turun Tajam, Beras dan Minyak Goreng Masih Naik

#tembokjebol #tps #pasarinduk #hujan

Penulis : Shinta-Milenia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • tembok jebol
  • hujan deras
  • sampah
  • tps
  • tps pasar induk
  • pembuangan sampah
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Bank Sentral Global Kompak Bela Jerome Powell Usai Ancaman Pidana dari Trump
• 16 jam lalukumparan.com
thumb
Cuaca Buruk Sebabkan Perahu Terbalik di Perairan Saireri, Sembilan Penumpang Dievakuasi
• 6 jam lalusuara.com
thumb
Tinggalkan Real Madrid, Xabi Alonso Mengaku Bangga
• 12 jam lalugenpi.co
thumb
Truk Angkut Beras di Pantura Semarang Terjun ke Sungai, Sopir Meninggal Dunia
• 6 jam lalukumparan.com
thumb
Putri KW Lolos ke Babak Kedua Malaysia Open 2026 Usai Jinakkan Michelle Li
• 18 jam laludisway.id
Berhasil disimpan.