Hotman Paris Komentari Timothy Ronald Terseret Dugaan Penipuan Kripto hingga Dilaporkan ke Polisi

kompas.tv
2 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV – Advokat Hotman Paris mengomentari influencer Timothy Ronald yang terseret kasus dugaan penipuan kripto.

“Kepada Timothy Ronald, siapkan laporan polisi pencemaran nama baik. Siapkan laporan polisi. Kamu tidak pernah menjual barang,” ujar Hotman Paris dalam unggahan di akun Instagram pribadinya, Selasa (13/1/2026).

“Kamu tidak melakukan investasi bodong. Kamu hanya mengajar di kelas, pilihan ada di tangan muridmu,” lanjutnya.

Sebelumnya, Younger telah diperiksa oleh polisi terkait laporannya mengenai dugaan penipuan investasi kripto Timothy ke Polda Metro Jaya.

Baca Juga: Korban Dugaan Penipuan Kripto Timothy Ronald: Modal Rp3 Miliar Habis, Tak Pernah Untung

#hotman #timothy #kripto

Penulis : Aditya-Pramana

Sumber : Kompas TV

Tag
  • hotman paris
  • timothy ronald
  • kripto
  • polisi
  • noads
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
3 Fakta 4 WNI Diculik Bajak Laut di Afrika
• 9 jam laludetik.com
thumb
Bank Sampoerna Nilai F&B Lokal dan Ritel Menjanjikan, UMKM Impor Lebih Berisiko
• 15 jam lalubisnis.com
thumb
Kucuran Dana Rp266 Miliar dari Kanada untuk Lima Program Pembangunan Baru RI
• 21 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Pimpin Patroli Perintis Presisi, PAMAPTA Polres Pelabuhan Makassar Sikat Pungli di Pelabuhan
• 8 jam laluharianfajar
thumb
Pidato Tahunan Sugiono Singgung Standar Ganda: Bagi RI Pilihannya Survival
• 5 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.