Maarten Paes Sebut Fake News Cuitan Kepindahan ke Persib Menemui Jalan Buntu karena FC Dallas Tak Bersedia Menjualnya meski Sudah Bersepakat

bola.com
5 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Dallas - Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, kembali bersuara mengenai rumor yang mengaitkannya dengan Persib Bandung. Penjaga gawang FC Dallas itu melabeli cuitan suatu akun X sebagai berita palsu.

Akun @TimnasXtra pada Jumat (16/1/2026) menuliskan "Kepindahan Maarten Paes ke Persib Bandung menemui jalan buntu (terhenti), karena FC Dallas tidak bersedia menjualnya meskipun sudah ada kesepakatan pribadi."

Advertisement
BACA JUGA: Marc Klok Goda Maarten Paes Gabung ke Persib

Namun, Paes merespons twit itu dengan "fake news" lewat akun Xnya, @MaartenPaes30, pada Sabtu (17/1/2026).

Masih menjadi misteri bagian mana yang dibantah Paes. Apakah perihal peluang kepindahannya ke Persib, terkait FC Dallas yang enggan melepasnya, atau mengenai "deal-nya" dengan juara back to back Liga Indonesia itu.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
AS Peringatkan Maskapai Penerbangan dengan Potensi Operasi Militer di Meksiko, Kolombia, dan Wilayah Lainnya
• 5 jam laluerabaru.net
thumb
Iran Memanas! Putin Turun Tangan, Telepon Netanyahu dan Pezeshkian
• 19 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Ahok Belum Bisa Langsung Jadi Saksi Kasus Korupsi Tata Kelola Minyak Mentah, Ini Alasannya
• 4 jam lalutvonenews.com
thumb
Harga Emas Antam Hari Ini Turun Jadi Rp2.663.000 per Gram
• 7 jam laluidxchannel.com
thumb
Berikut Lokasi Layanan Samsat Keliling di 8 Wilayah Jadetabek Hari Ini
• 9 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.