Cegah Mengulang Kesalahan di Irak, AS Mau Kerja sama dengan Venezuela

idntimes.com
3 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump mengatakan mau bekerja sama dengan Presiden sementara Venezuela, Delcy Rodriguez, usai penangkapan mantan Presiden Venezuela Nicolas Maduro. Langkah ini untuk menghindari kesalahan yang mereka lakukan di Irak. 

“Apa Anda ingat tempat bernama Irak, di mana semua orang di pemerintahan dipecat, polisi, jenderal dipecat. Kini, mereka berubah menjadi ISIS,” terangnya, dikutip dari The Latin Times, Sabtu (17/1/2026).

Dalam dua pekan terakhir, Trump mau mendukung Rodriguez untuk bernegosiasi dan menyelesaikan masalah di Venezuela. Ia menyebut, pemerintahan baru Venezuela berbeda dengan sebelumnya dan lebih pragmatis. 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Roby Tremonti Ngarep Diundang ke Podcast, Respons Tegas Denny Sumargo Dipuji Aurelie Moeremans
• 9 jam laluviva.co.id
thumb
Pesawat ATR Rute Yogyakarta-Makassar yang Hilang Kontak Bawa 8 Kru & 3 Penumpang
• 9 jam lalukumparan.com
thumb
Delegasi Parlemen AS Kunjungi Denmark, Nyatakan Dukung Greenland
• 6 jam laludetik.com
thumb
Tim SAR Dikerahkan Cari Pesawat ATR 400 Hilang Kontak di Maros
• 8 jam laluokezone.com
thumb
Link Latihan Soal TKA SD, SMP, SMA 2026, Cek di Sini!
• 2 jam lalumedcom.id
Berhasil disimpan.