BTS Umumkan Comeback di 2026 dan Gelar Tur Dunia

beautynesia.id
5 jam lalu
Cover Berita

Kabar bahagia datang untuk para penggemar K-Pop khususnya ARMY (nama fandom BTS). Setelah penantian cukup panjang, boy group K-Pop beranggotakan J-Hope, Jin, RM, Suga, Jimin, V, dan Jungkook ini akan melangsungkan comeback grup di 2026 sekaligus menggelar tur dunia, lho.

Simak detailnya berikut ini, yuk!

Baca Juga : Penuh Pesona, Intip 5 Potret V BTS di Vogue World: Hollywood
BTS akan Comeback di 2026 hingga Gelar Tur Dunia

BTS/ Foto: X.com/@bts_bighit

Melansir dari Soompi pada Kamis, (1/1/2026), agensi  BTS  yakni BIGHIT Music mengumumkan bahwa grup tersebut akan comeback dengan merilis album baru pada 20 Maret 2026. Ini akan menjadi comeback BTS setelah tiga tahun lamanya, usai terakhir kali merilis album Proof pada Juni 2022, Beauties.

Tidak hanya itu saja, setelah perilisan album baru mereka, BIGHIT Music juga mengumumkan bahwa BTS akan memulai tur dunia berskala besar. Detail lebih lanjut tentang album dan tur akan diumumkan kemudian melalui pernyataan resmi.

Siap untuk menantikan comeback BTS, Beauties?

---

Ingin jadi salah satu pembaca yang bisa ikutan beragam event seru di Beautynesia? Yuk gabung ke komunitas pembaca Beautynesia B-Nation. Caranya DAFTAR DI SINI!

Pilihan Redaksi
  • Trio Visual! Intip Gaya Bae Suzy, Park Bo Gum, dan V BTS Saat Menghadiri Celine Show di Paris
  • Chanel Beauty Memperkenalkan Jungkook BTS sebagai Global Ambassador Baru
  • Tak Cuma Berbakat di Atas Panggung, 7 Idol K-Pop Ini Juga Pandai Memasak
(sim/sim)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
BMKG Imbau Warga DIY untuk Waspada Bencana saat Puncak Musim Hujan
• 23 jam lalutvonenews.com
thumb
Pemerintah Salurkan Dana Tunggu Hunian untuk Warga Terdampak Banjir di Pidie Jaya
• 21 jam lalurctiplus.com
thumb
Prabowo Tinjau Progres Huntara Aceh Tamiang, Hutama Karya Turut Berkontribusi
• 19 jam laluidxchannel.com
thumb
Nilai Tambah Industri yang Hilang Imbas Bencana Sumatera Capai Rp 15 T
• 8 menit lalukumparan.com
thumb
Menteri HAM Minta Polisi Usut Tuntas Teror terhadap Influenser
• 2 jam lalukompas.tv
Berhasil disimpan.