Kemenhut Jawab Kabar soal Digeledah Kejagung: Hanya Pencocokan Data

liputan6.com
1 hari lalu
Cover Berita

Liputan6.com, Jakarta - Kementerian Kehutanan (Kemenhut) buka suara soal kedatangan penyidik Kejaksaan Agung di kantor Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan, Rabu (7/1/2026). Diklaim tidak ada penggeledahan, hanya pencocokan data.

"Kehadiran penyidik Kejaksaan Agung tersebut dimaksudkan untuk melakukan pencocokan data terkait perubahan fungsi kawasan hutan, khususnya hutan lindung di beberapa daerah, yang terjadi pada masa lalu dan bukan pada periode Kabinet Merah Putih saat ini," kata Kepala Biro Hubungan Masyarakat dan Kerjasama Luar Negeri, Kementerian Kehutanan, Ristianto Pribadi saat dihubungi, Rabu (7/1/2026).

Advertisement

BACA JUGA: Dirjen Bea Cukai Buka Suara Soal Penggeledahan Kejagung

Dia menegaskan, proses tersebut merupakan bagian dari upaya penegakan hukum yang menitikberatkan pada ketelitian dan keterbukaan informasi.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Laga Persib Vs Persija di GBLA, Pramono: Yang Penting Aman-Jangan Bentrok
• 19 jam laludetik.com
thumb
Orang Terdekat sebagai Tempat Pelampiasan Emosi
• 3 jam lalukumparan.com
thumb
Korban Banjir Bandang Pulau Siau Bertambah Jadi 17 Orang, Dua Masih Hilang
• 23 jam lalupantau.com
thumb
Kanwil Ditjenpas DKI Periksa Urine Pegawai dan Warga Binaan Lapas Narkotika
• 15 jam lalueranasional.com
thumb
Pemerintah Upayakan Percepatan Pemulihan Daerah Bencana Menjelang Bulan Suci Ramadan
• 18 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.