MNC Peduli Salurkan 30 Ton Bantuan untuk Warga Terdampak Bencana di Aceh Tamiang

okezone.com
23 jam lalu
Cover Berita

ACEH TAMIANG – MNC Peduli kembali menyalurkan bantuan kepada warga terdampak bencana di Sumatera. Kali ini, MNC Peduli mengirimkan 30 ton bantuan untuk Kabupaten Aceh Tamiang, Provinsi Aceh.

Sebanyak 30 ton bantuan yang dikirim pada Kamis (8/1/2026) tersebut terdiri atas bahan kebutuhan siap saji, seperti beras, air mineral, kasur, losion, obat nyamuk, serta kebutuhan sehari-hari lainnya. Bantuan diangkut menggunakan truk dan disalurkan langsung ke masyarakat agar dapat segera dimanfaatkan.

Wakil Ketua Umum MNC Peduli Syafril Nasution hadir langsung dalam penyerahan bantuan tersebut. Ia juga menyempatkan diri berbincang dengan warga penerima bantuan.

Baca Juga :
MNC Peduli dan Binus School Bekasi Gelar Program Sekolah Hijau di SDN Cibilik Sukabumi

“Ini MNC Peduli telah turun langsung ke sini dan memberikan 30 ton bantuan kepada tiga desa yang ada di Tamiang,” ujar Syafril di Aceh Tamiang, Kamis.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Inara Rusli Tegaskan Sikap soal Polemik Rumah Tangganya dengan Insanul Fahmi: Aku Wajib Menjaga Marwah Pasangan
• 8 jam lalugrid.id
thumb
Program MBG Jangkau 55,1 Juta Orang, Kemenkes Perketat Pengawasan Dapur
• 21 jam lalutvrinews.com
thumb
Bulog Diminta Proaktif Serap Jagung Produksi Polri untuk Ketahanan Pangan
• 19 jam lalurepublika.co.id
thumb
Rumah Masa Kecil David Bowie di London Akan Dipugar dan Dibuka untuk Umum
• 9 jam laluinsertlive.com
thumb
Meski Bantah Laporkan Panji Pragiwaksono soal Mens Rea, Muhammadiyah Tetap Minta Jaga Etika dalam Berpendapat
• 8 jam laludisway.id
Berhasil disimpan.