Kemlu Dampingi WNI Anak yang Ditangkap di Yordania Terkait Dugaan Dukungan ISIS

okezone.com
20 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menyebut seorang Warga Negara Indonesia (WNI) berinisial KL ditangkap oleh kepolisian Yordania. Informasi tersebut diketahui setelah orang tua KL melaporkan peristiwa penangkapan itu kepada Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Amman.

“KBRI Amman menerima laporan dari salah satu diaspora kita di Yordania yang menyampaikan bahwa putranya ditangkap oleh kepolisian Yordania pada 19 November,” ujar Pelaksana Tugas Pelindungan WNI (Plt PWNI) Kemlu, Heni Hamidah, Jumat (9/1/2026).

Baca Juga :
Trump Lancarkan Serangan Dahsyat ke ISIS di Nigeria

Lebih lanjut, penangkapan KL diduga berkaitan dengan keterlibatannya dalam aktivitas daring yang terindikasi mengandung dukungan terhadap kelompok teroris ISIS.

“Penangkapan KL ini diduga terkait keterlibatannya dalam aktivitas daring yang terindikasi mendukung ISIS,” ucapnya.

 

Baca Juga :
Jet Tempur AS Bombardir Basis ISIS di Suriah Usai Dua Tentara Amerika Tewas


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Tawuran Manggarai Kembali Pecah Bikin Resah Warga
• 9 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Anggota Komisi III DPR: Mens Rea Padji Pragiwaksono Wajar, Kritik Lewat Komedi
• 21 jam laluliputan6.com
thumb
Video: Industri Tekstil Hampir Tumbang, Pemerintah Pasang Badan
• 5 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Jika Amerika Serikat Bisa Menangkap Maduro, Siapa Presiden Berikutnya?
• 14 jam lalukumparan.com
thumb
Harga Emas Antam Hari Ini Naik, Kembali Tembus Rp2,6 Juta per Gram
• 28 menit lalumedcom.id
Berhasil disimpan.