Berlaku 2026, Segini Saldo Minimum Bank Mandiri-BRI-BNI-BTN

cnbcindonesia.com
19 jam lalu
Cover Berita
Foto: Ilustrasi ATM Link Aja. (CNBC Indonesia/Muhammad Sabki)
Dafar Isi
  • Bank Mandiri
  • BRI
  • BNI
  • Bank BTN

Jakarta, CNBC Indonesia - Menyimpan uang di bank memang menjadi keputusan bijak karena keamanannya dan kemudahannya dalam bertransaksi. Namun, nasabah bank perlu memahami saldo minimum rekening yang harus dipenuhi.

Pasalnya, saldo minimum adalah jumlah dana yang wajib tersedia di rekening tabungan setiap saat.

Saldo ini berfungsi sebagai pengaman, terutama jika rekening tidak aktif dalam jangka waktu tertentu. Dana tersebut akan digunakan untuk menutupi biaya administrasi sesuai ketentuan yang berlaku.


Baca: Investor Wait and See Data Inflasi China, Bursa Asia Galau

Saldo minimum akan berbeda-beda di setiap bank dan bergantung dalam beberapa aspek yakni segmentasi nasabah dan tujuan produk.

Berikut rincian saldo minimum yang berlaku di bank Mandiri, BRI, BNI, BTN per Januari 2026:

Bank Mandiri

Tabungan Rupiah: Rp 100.000

Tabungan NOW: Rp 25.000

Tabungan Payroll: Rp 10.000

TabunganKu: Rp 20.000

Tabungan TKI: Rp 10.000

Tabungan Mitra Usaha: Rp 1.000.000

Tabungan SiMakmur: Bebas biaya

Tabungan SimPel (Simpanan Pelajar): Rp 5.000.

BRI

BRI Simpedes: Rp 50.000

BritAma: Rp 50.000

BritAma Bisnis/Pro/X: Rp 50.000

BRI Tabunganku: Rp 20.000

BRI Junio: Rp 50.000

BRI SimPel: Rp 5.000.

BNI

BNI Taplus: Rp 150.000

BNI Taplus Bisnis: Rp 1.000.000

BNI Taplus Pegawai: Sesuai PKS

BNI Taplus Muda: Tanpa saldo mengendap

BNI Pandai: Tanpa batasan saldo

BNI SimPel: Rp 5.000

BNI Tabunganku: Rp 20.000.

Bank BTN

BTN Batara: Rp 50.000

BTN Batara Payroll: Rp 10.000

BTN TabunganKu: Rp 20.000

BTN SimPel: Rp 5.000

 


(luc/luc)
Saksikan video di bawah ini:
Video: BMRI Alokasikan Rp 9,3 Triliun Untuk Dividen Interim

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Bukan Zina, Inara Rusli Tegaskan Hubungan Intim dengan Insanul Fahmi Terjadi Setelah Menikah Siri
• 4 jam lalutvonenews.com
thumb
Ganjar Pranowo Soroti Pelaksanaan Demokrasi dan Isu Pilkada di Rakernas PDIP 2026
• 12 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Sekolah Rakyat Jadi Wujud Keadilan Sosial Bagi Anak-anak di Kupang NTT
• 15 jam lalukumparan.com
thumb
Roda Pemerintahan di Sumatera Ditargetkan Normal Sebelum Puasa
• 13 jam laludetik.com
thumb
Prioritas Pemulihan Pascabencana: Pemerintah Siapkan Skema Kompensasi Rumah Rusak
• 10 jam lalutvrinews.com
Berhasil disimpan.