Gempa M4,5 Guncang Kuta Selatan Bali, Tidak Berpotensi Tsunami

okezone.com
21 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Gempa berkekuatan M4,5 mengguncang Kuta Selatan, Bali, Sabtu (10/1/2026) pukul 16.34 WIB. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

Sementara pusat gempa berada di 71 km barat daya Kuta Selatan pada koordinat 9,26 Lintang Selatan dan 114,78 Bujur Timur. Pusat gempa berada di kedalaman 34 km.

“Gempa (update) Mag: 4.5, 10-Jan-26 16:34:07 WIB, Lok: 9.26 LS, 114.78 BT (pusat gempa berada di laut 71 km barat daya Kuta Selatan), Kedlmn: 34 km. Dirasakan (MMI) II–III Kuta, II Jembrana,” ungkap BMKG.

Baca Juga :
Gempa M4,5 Guncang Pesisir Barat Lampung, Tidak Berpotensi Tsunami 

BMKG mengatakan informasi ini mengutamakan kecepatan sehingga dampak gempa belum dapat dipastikan. “Disclaimer: Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan dapat berubah seiring kelengkapan data,” katanya.

(Arief Setyadi )


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
11 SPBU Jadi Sasaran Pembakaran dan Ledakan di Thailand Selatan, Satu Polisi Terluka
• 48 menit lalupantau.com
thumb
Pakar Nilai Makan Bergizi Gratis Jadi Kunci Bangun Generasi Sehat dan Ekonomi Masa Depan
• 18 jam lalueranasional.com
thumb
Korea Utara Tuduh Korea Selatan Lakukan Pelanggaran Drone Baru, Seoul Membantah
• 23 jam lalumetrotvnews.com
thumb
10 Ribu Paket Beras Didistribusikan dalam Rangka Perayaan Natal
• 3 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Polda Jatim Proses Hukum Tersangka Pelecehan Santriwati di Bangkalan
• 5 jam lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.