Menkeu Purbaya Tambah Dana Satgas Jembatan Jadi Rp3 Triliun: Gak Beres Keterlaluan

kompas.tv
20 jam lalu
Cover Berita

ACEH, KOMPAS.TV - Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi akan menambah anggaran untuk Satuan Tugas Percepatan Pembangunan Jembatan (Satgas Jembatan) menjadi Rp3 triliun sebagai bagian penanganan pasca bencana di Sumatera.

Pernyataan itu Purbaya sampaikan dalam Rapat Koordinasi Satuan Tugas Pemulihan Bencana DPR dengan pemerintah pada hari ini, Sabtu (10/1/2026).

"Kita alokasikan Pak, (anggaran) Rp1 triliun ke Satgas Jembatan. Terus kemarin di Hambalang ada perintah ditambah Rp2 triliun," ujar Purbaya.

"Satgas Jembatan punya alokasi dana, kalau sekarang, Rp3 triliun. Kalau enggak beres juga jembatan di sana keterlaluan," sambungnya.

Baca Juga: Menkeu Purbaya ke Mendagri Tito: Saya Ngambek Kalau Uang Disediain Pakai Utang tapi Gak Dipakai

 

Penulis : Dian-Septina

Sumber : Kompas TV

Tag
  • purbaya
  • menkeu
  • satgas jembatan
  • pemulihan sumatera
  • dana satgas jembatan
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Persib vs Persija Penentuan Juara Paruh Musim, Hodak Minta Pemain Tetap Tenang
• 8 jam lalukompas.tv
thumb
Paus Leo XIV: Warga Palestina Berhak Hidup Damai di Tanah Mereka Sendiri
• 3 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Layanan Makin Futuristik, Ini Bandara dan Maskapai Terbaik Dunia 2025
• 3 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Analisis BMKG soal Gempa M 6,4 di Melonguane Sulut
• 15 jam laludetik.com
thumb
Soft Saving Jadi Tren Keuangan Baru di Kalangan Gen Z, Ini Manfaat dan Risikonya
• 14 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.