Mauricio Souza Geram Setelah Persija Keok di Kandang Persib: 2 Kesalahan Individual Menghancurkan

bola.com
6 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Bandung - Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, tak dapat menyembunyikan rasa kesal setelah timnya keok dari Persib Bandung dalam lanjutan BRI Super League 2025/2026.

Persija takluk 0-1 dari Persib pada laga pekan ke-17 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (11/1/2026) sore WIB.

Advertisement
BACA JUGA: Mauricio Souza Luapkan Unek-Unek Buntut Persija Kalah dari Persib: Pertandingan Sering Berhenti, Soroti Wasit Cuma Kasih Injury Time 4 Menit

"Menurut saya hari ini pertandingan adalah sebuah game yang sangat tidak bagus. Baik teknik maupun taktik," ujar Souza dalam konferensi pers setelah pertandingan.

"Siapa yang suka sepak bola dan datang ke sini untuk melihat main bola, hampir tidak melihat sepak bola. Tetapi juga... Sedikit dari hasil konstruksi," katanya menambahkan.

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Persiraja Tekuk Persikad 1-0, Naik ke Peringkat Empat Klasemen Pegadaian Championship
• 1 jam lalupantau.com
thumb
Bojan Hodak Sindir Penunjukkan Pengadil Asing pada Duel Persib Vs Persija: Kalau di Jakarta Pakai Wasit Lokal
• 19 jam lalubola.com
thumb
Ratas di Hambalang, Prabowo Ingin RI ke Depan Garap Industri Chip
• 5 jam laludetik.com
thumb
Korban Tidak Melapor, Polisi di Makassar Tetap Buru ‘Geng Motor’ Pelaku Pembusuran
• 8 jam lalufajar.co.id
thumb
DPW PSI Jatim Siap Bertarung di Pemilu 2029, Targetkan 100 Kursi di DPRD Kabupaten/Kota
• 8 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.