Foto: Banjir Rendam Rumah dan Fasilitas Umum di Serang

kumparan.com
5 jam lalu
Cover Berita

Hujan deras disertai angin kencang terjadi wilayah Baros, Kabupaten Serang, Banten, Minggu (11/1). Akibatnya, tanggul irigasi Kali Cisereh jebol dan saluran drainase tersumbat mengakibatkan banjir.

Banjir setinggi 10 hingga 30 centimeter merendam puluhan rumah warga dan fasilitas umum.

Salah satu klinik kesehatan juga ikut terendam banjir, meski begitu pelayanan untuk pasien tetap berjalan. Warga pun masih beraktivitas dengan menerobos banjir.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
DPR Dorong Payung Hukum Pemanfaatan Kayu Banjir untuk Warga
• 18 jam lalutvrinews.com
thumb
Megawati Berikan Kado Istimewa di HUT ke-53 PDIP, Apa Itu?
• 17 jam laluliputan6.com
thumb
Kronologi Maling Motor di Palmerah Jakbar Lepas Tembakan 3 Kali ke Warga
• 14 jam laludetik.com
thumb
Proliga 2026: Komentar Pelatih Popsivo Polwan Usai Timnya Sapu Bersih Kemenangan di Pontianak
• 8 jam lalutvonenews.com
thumb
Hujan Deras dan Angin Kencang Rusak Jaringan PLN di Maros, Kerugian Capai Rp300 Juta
• 5 jam laluharianfajar
Berhasil disimpan.