Banjir Rendam Jalan Mangga Dua Raya, Kendaraan Tak Bisa Melintas

detik.com
12 jam lalu
Cover Berita
Jakarta -

Banjir merendam Jalan Mangga Dua Raya, Jakarta Barat, usai hujan deras. Kendaraan tak bisa melintasi jalan tersebut.

Pantauan detikcom di Jalan Mangga Dua Raya, Jakarta Barat, Senin (12/1/2026), pukul 11.15 WIB, tampak banjir merendam seluruh ruas jalan di sekitar Pasar Pagi Mangga Dua hingga arah Jalan Gunung Sahari.

Banjir di Jalan Mangga Dua Raya, Jakbar. (Anggi/detikcom)

Sejumlah mobil yang telah berada di tengah banjir tampak terhenti. Sementara, motor dan mobil dari Stasiun Jakarta Kota tampak putar balik.

Ketinggian air sebetis orang dewasa. Sejumlah warga tampak berdiri di trotoar sambil menunggu banjir surut.

Sementara, kemacetan parah terjadi di Jalan Gunung Sahari arah Ancol. Antrean panjang truk dan bus terlihat di jalan tersebut.




(haf/imk)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Amy Poehler Cetak Sejarah, Menang Podcast Terbaik Perdana di Golden Globe 2026
• 12 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Ini Bahaya Fatal Bagi Pemotor yang Suka Lawan Arah
• 13 jam lalumedcom.id
thumb
BPJS Ketenagakerjaan Bojonegoro Bayarkan Klaim Ratusan Miliar Rupiah Sepanjang 2025
• 8 jam lalurealita.co
thumb
Gunung Semeru erupsi, awan panas guguran meluncur 5 kilometer
• 23 jam laluantaranews.com
thumb
KSAD ingin rayakan Natal bersama seluruh prajurit Indonesia
• 9 jam laluantaranews.com
Berhasil disimpan.