Persaingan Posisi 3 Besar BRI Super League yang Makin Sengit, Ini Fakta Menariknya

bola.com
11 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Persaingan papan atas BRI Super League 2025/2026 berjalan seru dan sengit setelah menyelesaikan satu putaran. Tiga tim teratas saling sikut untuk menduduki posisi pertama.

Persib Bandung, Borneo FC, dan Persija Jakarta adalah tiga tim teratas klasemen sementara saat ini.

Advertisement
BACA JUGA: Jadwal BRI Super League Pekan ke-17: PSBS Biak Numfor Tantang Bhayangkara FC, Persijap Jepara Hadapi Dewa United

Hanya dengan jarak satu poin antarketiga tim tersebut, membuat peta persaingan menuju tangga juara makin susah ditebak, dan berpotensi mengejutkan.

Persib dengan status juara bertahan, masih menunjukkan konsistensi di setiap pertandingannya. Borneo FC masih layak masuk kandidat juara, meski kurang stabil akhir-akhir ini. Sementara Persija, tentu tidak bisa dicoret dari persaingan begitu saja.

Simak sejumlah fakta menarik mengenai panasnya persaingan di papan atas BRI Super League, berikut ini.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Akhir Pekan Gemilang Pemain Timnas: Hubner Penyelamat, Diks Cetak Gol Penalti
• 23 jam lalurepublika.co.id
thumb
Mulai Tahun Ini, Harga Beras Medium SPHP Sama di Seluruh Indonesia
• 17 jam lalukompas.id
thumb
China Setop Ekspor Strategis, Jepang Bereaksi Keras
• 15 jam lalugenpi.co
thumb
IHSG Dibuka Menguat ke 8.975 Didorong Penguatan AMMN, ASII & BMRI Cs
• 22 jam lalubisnis.com
thumb
Peringatan Dini Hujan Jabodetabek 12-14 Januari 2026: Hujan Sangat Lebat Ancam Sejumlah Wilayah
• 19 jam lalukompas.tv
Berhasil disimpan.