Tiga Warga Jakarta Utara Tewas Tersetrum Saat Banjir

tvrinews.com
8 jam lalu
Cover Berita

Penulis: Rifiana Seldha

Tiga orang tewas tersengat aliran listrik saat rumahnya terendam banjir di Cilincing, Jakarta Utara.

Satu korban ditemukan tewas di dalam kamarnya yang terendam banjir.

Dua korban lainnnya merupakan pasangan suami istri ditemukan tewas, diduga tersengat aliran listrik yang berasal dari alat elektronik di dalam rumahnya di Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara.

Ketiga jenazah sudah diserahkan ke pihak keluarga untuk dimakamkan.

Editor: Redaktur TVRINews


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Hujan Masih Akan Guyur Seluruh Jakarta Hari Ini
• 10 jam lalusuara.com
thumb
8 Pesan Gerakan Nurani Bangsa: Dukung Pilkada Langsung hingga Supermasi Sipil
• 27 menit lalukompas.com
thumb
Kasus ISPA hingga Diare Meningkat di Aceh Tamiang, Kemenkes Beri Perhatian Khusus
• 12 jam lalukompas.tv
thumb
Polemik Materi Mens Rea Pandji, Mardani PKS Harap Budaya Lapor Melapor Dihilangkan
• 6 jam lalufajar.co.id
thumb
Todung Mulya Lubis Siap Turun Gunung, Kasus Pandji Disebut Mirip Majalah Time
• 16 jam lalugenpi.co
Berhasil disimpan.