Mikhael Sinaga: Eggi Sudjana Tak Minta Maaf ke Jokowi

okezone.com
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Kreator konten Sentana, Mikhael Sinaga, blak-blakan menanggapi babak baru polemik dugaan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo. 

Dalam tayangan Rakyat Bersuara di iNews TV, Mikhael menegaskan, bahwa tersangka kasus dugaan fitnah ijazah palsu Jokowi, Eggi Sudjana, tidak menyampaikan permintaan maaf kepada Jokowi.

Baca Juga :
Razman Arif Klaim Sempat Upayakan Eggi Sudjana Temui Jokowi di Solo Terkait Isu Ijazah

Mikhael menyebut, Eggi memang mendatangi kediaman Jokowi. Namun, menurutnya, tidak ada ucapan permintaan maaf dalam pertemuan tersebut.

"Eggi Sudjana itu sangat jelas bilang dia datang ke rumah Jokowi, tapi tidak ada permintaan maaf," ungkap Mikhael, Selasa (13/1/2026).

 

Baca Juga :
KPU Bakal Gelar Rapat Usai KIP Kabulkan Gugatan Bonatua soal Ijazah Jokowi


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Harga Emas Antam Hari Ini 13 Januari 2026 Naik Rp 21 Ribu per Gram
• 14 jam lalugenpi.co
thumb
Ada Tokoh yang Sebut MBG Tidak akan Berhasil, Prabowo: 58 Juta Orang Sudah Makan Gratis Tiap Hari
• 19 jam lalutvonenews.com
thumb
Kemunculan Bibit Siklon Tropis 91W, Kader Demokrat Minta Waspada untuk Beberapa Wilayah Terdampak Cuaca Ekstrem
• 3 jam lalufajar.co.id
thumb
Heran Lawakan Pandji Dipolisikan, Indro Warkop: Sekarang Penguasa Pergunakan Orang Lain Benturkan Kita
• 6 jam lalufajar.co.id
thumb
Batfest 2025 Angkat Band Lokal dan Budaya Daerah Batu Licin
• 8 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.