Mitigasi abrasi, warga Kuala Cangkoy timbun tanggul secara swadaya

antaranews.com
23 jam lalu
Cover Berita
ANTARA - Warga Desa Kuala Cangkoy, Aceh Utara, secara swadaya membangun tanggul darurat untuk menahan abrasi pantai dan mencegah air pasang serta hujan tinggi masuk ke permukiman. Kepala Desa Kuala Cangkoy, Anwar pada Rabu (14/1) menyebut upaya ini dilakukan setelah banjir akhir November 2025 membentuk muara baru yang terus mengikis lahan warga, sementara penimbunan oleh alat berat sebelumnya kembali tergerus air laut. (Try Vanny S/Chairul Fajri/Hilary Pasulu)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Menegangkan, Detik-Detik Polisi Selamatkan Mobil Latihan Mengemudi yang Mogok di Perlintasan KA Madukoro Raya Semarang
• 22 jam lalutvonenews.com
thumb
Tiang Monorel Mangkrak Mulai Dibongkar, Lalu Lintas Kuningan Jaksel Ramai Lancar
• 10 jam lalukumparan.com
thumb
Video: Pemprov Jakarta Bersih-Bersih Proyek Mangkrak
• 16 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
KUHP dan KUHAP Baru Digugat, DPR Ingatkan Mekanisme Konstitusional
• 10 jam lalumerahputih.com
thumb
22 Tahun Mangkrak, 109 Tiang Monorel Rasuna Said Akhirnya Dibongkar
• 21 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.