BNPB Siapkan 121 Huntara bagi Warga Pematang Durian Aceh Tamiang

metrotvnews.com
4 jam lalu
Cover Berita

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mulai membangun hunian sementara atau huntara bagi warga terdampak banjir di Desa Pematang Durian di Kecamatan Sekerak, Kabupaten Aceh Tamiang.

Terdapat 121 unit huntara yang akan dibangun BNPB untuk warga terdampak banjir. 

Hunian sementara yang dibangun oleh BNPB yang terletak di Desa Pematang Durian, Kecamatan Sekerak, Kabupaten Aceh Tamiang. Kondisinya masih dalam proses pembangunan.
 

Baca Juga :

Rosan: 15 Ribu Hunian Danantara Ditargetkan Rampung dalam 4 Bulan

Rencananya hunian tersebut akan ditempatkan oleh para warga yang terdampak dari banjir di Kabupaten Aceh Tamiang. Luas bangunan hunian 3,60 meter x 4 meter. Hunian ini memiliki teras belakang dan difasilitasi dengan kamar mandi. Hunian juga dilengkapI teras depan dengan kanopi.

Huntara mulai dibangun pada awal Januari dan direncanakan berakhirnya itu di akhir bulan Januari 2026. Diharapkan menjelang bulan puasa para warga terdampak banjir dapat menghuni bangunan Huntara tersebut.

Huntara nantinya akan ditempati oleh 121 kepala keluarga di Desa Pematang Durian.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Uang Passolo Jadi Film Indonesia 2026 Pertama Tembus 100 Ribu Penonton
• 7 jam lalutabloidbintang.com
thumb
Mendagri Apresiasi Kementerian Kelautan dan Perikanan Tugaskan Taruna Bantu Daerah Terdampak Bencana
• 6 jam laluliputan6.com
thumb
HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Dipakai di 2026
• 23 jam lalumedcom.id
thumb
Menlu Sebut QRIS Jadi Alat Baru Indonesia Tembus Sistem Keuangan Global
• 12 jam lalumetrotvnews.com
thumb
BPOM Minta Sufor S26 Ditarik: Bentuk Kehati-hatian Meski Tak Ditemukan Racun
• 4 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.