Pengin Damai, Inara Rusli Belum Komunikasi dengan Wardatina Mawa

genpi.co
12 jam lalu
Cover Berita

GenPI.co - Usaha artis cantik Inara Rusli berdamai dengan istri pertama Insanul Fahmi, Wardatina Mawa, belum membuahkan hasil.

Sebab, Wardatina Mawa sudah melaporkan Inara Rusli dan Insanul Fahmi ke Polda Metro Jaya terkait kasus dugaan perzinaan dan perselingkuhan.

Komunikasi secara langsung antara Inara Rusli dan Wardatina Mawa pun belum terjalin.

"Dari kami belum melakukan komunikasi,” kata Kuasa Hukum Inara Rusli, Daru Quthny, Selasa (13/1).

Daru Quthny menegaskan Inara Rusli akan berusaha menemui Wardatina Mawa secara langsung.

Meskipun demikian, Daru Quthny tidak bisa mengungkap kapan pertemuan akan terjadi.

“Namanya perdamaian pasti akan bertemu antara Inara dan Mawa," ucap Daru Quthny.

Daru Quthny mengatakan pihaknya akan menunggu lampu hijau dari pihak Wardatina Mawa.

Sebab, sampai saat ini pihak Inara Rusli belum berkomunikasi dengan kuasa hukum Mawa.

“Insyaallah (dalam waktu dekat, red)," kata Daru Quthny. (mcr7/jpnn)

Video populer saat ini:


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
David da Silva "Ngebet" Bela Timnas Indonesia: Semuanya Sedang Dalam Proses
• 20 jam lalutvonenews.com
thumb
Hampir Sepekan Banjir di Pandeglang Belum Surut, Warga Kesulitan Air Bersih
• 4 jam laludetik.com
thumb
Pemanfaatan Eco Enzyme Dinilai Efektif Tekan Dampak Lingkungan di TPA, Komisi XII DPR RI Dorong Kajian Lanjutan
• 22 jam lalupantau.com
thumb
Imperialisme Trump dan Gejala Kemerosotan Negara Adikuasa
• 8 jam lalukompas.id
thumb
Tidak Ada WNI Dilaporkan Jadi Korban Kecelakaan Crane Ambruk di Thailand
• 7 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.