Debut John Herdman, Timnas Indonesia Siap Hadapi FIFA Series Maret 2026 | KOMPAS PAGI

kompas.tv
11 jam lalu
Cover Berita

KOMPAS.TV - John Herdman akan segera menghadapi ujian pertamanya sebagai pelatih tim nasional Indonesia pada Maret 2026.

Herdman dijadwalkan membawa skuad Garuda melakoni ajang FIFA Series dengan menghadapi sejumlah tim besar. Tiga hari setelah diperkenalkan kepada publik sebagai pelatih timnas Indonesia, John Herdman menyapa para pendukung Garuda dari kediamannya di Jakarta.

Dalam kesempatan tersebut, Herdman meminta para suporter untuk bersama-sama memberikan dukungan penuh kepada tim nasional Indonesia agar mampu meraih kemenangan pada FIFA Series yang akan digelar Maret mendatang.

#johnherdman #indonesia #timnas

Baca Juga: Wakil Kepala BGN Jenguk Korban Dugaan Keracunan MBG Prabowo di Grobogan | KOMPAS PAGI

 

Penulis : Jocelyn-Valencia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • fifa
  • timnas indonesia
  • John herdman
  • noads
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pak Ogah yang Kerap Mangkal di Exit Tol Rawa Buaya Minta Maaf, Janji Gak Akan Pungli Lagi
• 12 jam laludisway.id
thumb
Vonis Bebas Bersyarat Laras Faizati: Penjara Tanpa Jeruji
• 14 jam lalukompas.com
thumb
Trims China dan Indonesia! Harga Batu bara Terbang 4 Hari Beruntung
• 10 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Pemkot Surabaya Target Perbaikan Wisma Karanggayam Tuntas Pertengahan 2026
• 7 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
UNNES Semarang Buka Rekrutmen Pegawai Tidak Tetap Non ASN 2026, Pendaftaran hingga 30 Januari
• 4 jam lalukompas.tv
Berhasil disimpan.