Emas Antam Turun Lagi Rp6.000 Sabtu Ini, Jadi Rp2.663.000 Per Gram

suarasurabaya.net
7 jam lalu
Cover Berita

Harga emas Antam di laman Logam Mulia, Sabtu (17/1/2026), kembali mengalami penurunan dengan angka serupa seperti kemarin, yakni Rp6.000 dari semula Rp2.669.000 menjadi Rp2.663.000 per gram.

Begitu pula harga jual kembali (buyback) turut turun ke angka Rp2.509.000 per gram. Transaksi harga jual dikenakan potongan pajak, sesuai dengan PMK No. 34/PMK.10/2017 untuk semua jenis emas mulai dari gramasi 1 gram hingga 1.000 gram (1 kilogram).

Penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nominal lebih dari Rp10 juta, dikenakan Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 22 sebesar 1,5 persen untuk pemegang Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan 3 persen untuk non-NPWP. PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai buyback.

Melansir Antara, erikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di laman Logam Mulia Antam pada Sabtu:

‎Potongan pajak harga beli emas sesuai dengan PMK Nomor 34/PMK.10/2017, pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45 persen untuk pemegang NPWP dan 0,9 persen untuk non-NPWP. Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22. (ant/bil/iss)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Parasut Terhempas Angin Kencang, Atlet Paralayang di Florida AS Jatuh ke Laut | BERUT
• 21 jam lalukompas.tv
thumb
KPK Dalami Cara Heri Sudarmanto Terima Rp12 M Meski Sudah Pensiun
• 5 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Derbi Manchester 2026: Ujian Perdana Michael Carrick di Tengah Badai Cedera Bek The Citizens
• 14 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Kondisi Sriwijaya FC yang Semakin Memprihatinkan: Federasi dan Operator Liga Belum Bersuara
• 3 jam lalubola.com
thumb
Trump: Tak Dukung AS Akuisisi Greenland Akan Kena Tarif Tambahan
• 7 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.