Ledakan Terjadi di Sebuah Bar di Crans Montana Swiss: Beberapa Orang Tewas

kumparan.com
4 jam lalu
Cover Berita

Beberapa orang tewas dan lainnya luka-luka ketika ledakan dahsyat menghancurkan sebuah bar di kota resor ski mewah Alpen, Crans Montana, kata polisi Swiss pada Kamis (1/1) pagi.

"Terjadi ledakan yang belum diketahui penyebabnya," kata Gaetan Lathion, juru bicara polisi, dikutip dari AFP.

"Ada beberapa orang yang terluka, dan beberapa orang tewas," sambungnya.

Ia mengatakan ledakan itu terjadi sekitar pukul 01.30 pagi waktu Swiss di sebuah bar bernama Le Constellation, yang populer di kalangan turis, saat para pengunjung merayakan tahun baru.

Gambar yang dipublikasikan oleh media Swiss menunjukkan sebuah bangunan terbakar, dan layanan darurat berada di dekatnya.

"Penyelamatan masih berlangsung," katanya.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Buang Sampah dan Meludah Sembarangan di Kuala Lumpur Kini Kena Denda Rp8,2 Juta
• 3 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Awal Tahun 2026, Prabowo Cek Pembangunan Huntara Korban Banjir Bandang di Aceh Tamiang
• 8 jam laluokezone.com
thumb
Pengunjung Ragunan Capai 100 Ribu Orang di Libur Tahun Baru
• 6 jam laludisway.id
thumb
Prabowo ke Korban Bencana Tapanuli Selatan: Kita Harus Hormati Alam
• 19 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Sambut Tahun Baru 2026, Presiden Prabowo Kunjungi Pengungsi di Tapanuli Selatan
• 10 jam lalumatamata.com
Berhasil disimpan.