Potret Lebih dari 200 Siswa Terdampak Banjir Bandang Belajar di Sekolah Darurat | KOMPAS SIANG

kompas.tv
1 hari lalu
Cover Berita

SUMATERA UTARA, KOMPAS.TV - Siswa yang sekolahnya rusak akibat musibah banjir bandang di Kecamatan Batang Toru, Tapanuli Selatan, terpaksa mengikuti kegiatan belajar mengajar di bawah tenda darurat.

Dengan fasilitas seadanya, para siswa tetap terlihat antusias mengikuti proses belajar mengajar pascabanjir.

Minimnya alat pendukung pembelajaran digunakan karena kondisi sekolah yang rusak setelah diterjang banjir.

Sekolah darurat tersebut menampung lebih dari dua ratus siswa dari dua sekolah.

#siswa #belajar #tendadarurat

Baca Juga: Kronologi Lansia di Kaltim Tewas Terjebak di Kebakaran | KOMPAS SIANG

 

Penulis : Jocelyn-Valencia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • siswa
  • sekolah
  • banjir
  • noads
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Sinopsis Drama China Will Love in Spring, Kisah Cinta Penuh Haru Perias Jenazah dan Gadis Difabel yang Bikin Baper
• 3 jam lalugrid.id
thumb
Trump umumkan penyerahan 30-50 juta barel minyak Venezuela ke AS
• 3 jam laluantaranews.com
thumb
Permendagri Baru: Jabatan Kepala BPBD Tak Lagi Dirangkap Sekda
• 1 menit laluokezone.com
thumb
Pernikahan 14 Tahun Berakhir Cerai, Andhara Early Akui Tak Sanggup Jika Harus Mulai dari Nol Lagi
• 18 jam lalugrid.id
thumb
Pasal Penghinaan Presiden Sah Kritik Presiden dan Pemerintah, Fitnah yang Dilarang
• 12 jam lalugenpi.co
Berhasil disimpan.