Analis Pede Peluang IHSG Rebound Terbuka, Simak 5 Rekomendasi Saham Potensial Cuan Ini

viva.co.id
18 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, VIVA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi bangkit pada perdagangan Jumat, 9 Januari 2026. Saat penutupan, IHSG melemah 0,22 persen ke level 8.925,47 setelah bergerak di kisaran 9.000 pada intraday perdagangan Kamis, 8 Januari 2026.

Analis Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova menuturkan, IHSG mulai membentuk koreksi minor. Ivan melihat peluang IHSG melanjutkan koreksi ke area 8.800 hingga 8.750 jika pergerakannya menembus di bawah 8.839.

Baca Juga :
Purbaya Tetap Pede Reli IHSG Berlanjut di 2026 Meski IHSG Terkoreksi
Pengamat Wanti-wanti Reli IHSG Rawan Koreksi Imbas Saham Gorengan

"Namun (IHSG) tetap berpotensi melanjutkan tren naik untuk menguji resisten 9.052," ungkap Ivan dikutip dari riset hariannya pada Kamis, 9 Januari 2026.

Papan indeks harga saham gabungan di Bursa Efek Indonesia
Photo :
  • ANTARA FOTO/M Agung Rajasa

Ivan menetapkan titik support IHSG berada di level 8.839, 8.714, 8.599 dan 8.493. Sedangkan titik resistance berada pada area 9.052, 9.123 dan 9.169. 

Lebih lanjut, Ivan meramal sejumlah saham memiliki kinerja solid sehingga patut untuk para investor cermati. Berikut rekomendasi saham pilihan yang diprediksi cuan:

PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI) 

  • Rekomendasi  : Hold
  • Target harga    : 7.750

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI)

  • Rekomendasi  : Buy on Weakness
  • Area beli           : 3.500-3.550
  • Target harga    : 3.870

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) 

  • Rekomendasi  : Accumulative Buy
  • Area beli           : 4.600-4.700
  • Target harga    : 5.100

PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (CPIN)

  • Rekomendasi  : Buy on Weakness
  • Area beli           : 4.350-4.400
  • Target harga    : 4.700

PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO)

  • Rekomendasi  : Buy on Weakness
  • Area beli           : 56-61
  • Target harga    : 70
Baca Juga :
IHSG Ditutup Rontok Akibat Aksi Ambil Untung Tapi 3 Saham Ini Tetap Perkasa
IHSG Sesi I Naik 39 Poin Usai Cetak Rekor Tertinggi Intraday, Cek 3 Saham Tercuan
IHSG Dibuka Menghijau, Mayoritas Bursa Asia Melemah Imbas Ekskalasi China-Jepang

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Fakta Pramugari Palsu Viral Pakai Atribut Lengkap: Sempat Mendaftar Namun Tertipu Rp30 Juta
• 13 jam lalukompas.tv
thumb
Sumardji Buka Suara soal John Herdman Disebut Telah Mengantongi Calon Asisten Pelatih di Timnas Indonesia
• 6 jam lalubola.com
thumb
Bek Sayap Portugal Joao Cancelo Selangkah Lagi Menuju Barcelona
• 19 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Gaji PNS Januari Mulai Cair, Ini yang Perlu Diketahui ASN
• 6 jam lalumedcom.id
thumb
Finalisasi Tarif Impor, Airlangga Sebut RI Beri Akses Mineral Kritis ke AS
• 8 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.