Persis Solo Resmi Perkenalkan Rekrutan Pertama di Bursa Transfer, Eks Bek Timnas Indonesia U-20 Resmi Bergabung!

bola.com
13 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Solo - Persis Solo akhirnya mengumumkan rekrutan pertamanya pada bursa transfer paruh musim BRI Super League 2025/2026. Laskar Sambernyawa meresmikan kedatangan eks pemain Timnas Indonesia U-20, Alfriyanto Nico.

Alfriyanto Nico direkrut Persis Solo dengan status pinjaman dari Persija Jakarta. Ini bakal menjadi momen reuni yang menarik bagi pemain yang lahir di Kota Solo, 3 April 2003, itu bersama Laskar Sambernyawa.

Advertisement
BACA JUGA: Foto: Sibuknya Wasit Ko Hyung-jin, Pimpin Pertandingan di Tangerang sebelum Laga Panas Persib Vs Persija

Bergabung dengan Persis sudah menjadi cita-cita yang dirawat oleh Nico sejak masih kecil. Apalagi, dia pernah bermain untuk tim junior Persis, termasuk ketika meraih gelar juara Piala Soeratin 2019.

“Alhamdulillah, saya merasa senang dan bangga bisa membela klub tanah kelahiran. Ini adalah salah satu mimpi saya sejak kecil, dan alhamdulillah akhirnya terwujud pada musim ini,” kata Nico dalam keterangan resmi, Jumat (9/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Tangsel Bayar Rp90 Juta per Hari untuk Buang Sampah ke Cileungsi
• 4 jam laluviva.co.id
thumb
Venezuela, Hegemoni AS, dan Tatanan Dunia Baru
• 11 menit lalukumparan.com
thumb
Telkomsel Siapkan 45 Ton BBM Jaga Keandalan Jaringan Selama Pemulihan Pascabencana di Sumatera
• 17 jam lalutvonenews.com
thumb
Martina Ayu Bikin Prabowo Terkejut
• 11 jam lalurealita.co
thumb
Dituduh Jadi Penyebab Banjir Sumatera, PLTU Batang Toru Bakal Beroperasi Oktober 2026
• 22 jam laluwartaekonomi.co.id
Berhasil disimpan.