Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter Hantam Perairan Indonesia Hari ini 13 Januari 2026

disway.id
12 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, DISWAY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) catat sejumlah perairan Indonesia dihantam gelombang tinggi pada Selasa, 13 Januari 2026.

Melalui laman resminya, perringatan dini terkait gelombang tinggi diprediksi berlangsung hingga 16 Januari 2026 pukul 07.00 WIB.

Kondisi tersebut disebabkan pola angin di wilayah Indonesia bagia utarra bergerak dari barat laut hingga timur laut dengan kecepatan angin 6-25 knot.

BACA JUGA:Kondisi Cuaca Jakarta Diguyur Hujan Deras dan Angin Kencang Seharian, BMKG Imbau Warga Waspada Banjir!

Sementara itu, di wilayah Indonesia bagiian selatan angin bergerak dari barat daya hingga barat lauut dengan kecepatan angiin 8-30 knot.

BMKG juga mencatat kecepatan angin tertinggi terpantau berada di Laut Arafuru.

Daftar Wilayah Perairan Berpotensi Dihantam Gelombang Tinggi 

Berikut daftar perairan Indonesia berpotensi dihantam gelombang laut 12-15 Januari 2026

Tinggi Gelombang 1.25 - 2.5 m

BACA JUGA:29 Ruas Jalan di Jakarta Utara Terendam Banjir Imbas Curah Hujan Tinggi, Lalu Lintas di Sekitar Lumpuh!

BACA JUGA:Hujan dan Petir Bakal Guyur Jakarta Sehari Penuh, Ini Rinciannya

Tinggi Gelombang 2.5 - 4.0 m

BMKG mengimbau agar nelayan, operator transportasi laut, serta masyarakat pesisir untuk tetap waspada.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Auditor KPK Jadi Direksi PT: Terbukti Langgar Etik, Dewas Jatuhkan Sanksi Berat
• 1 jam lalukumparan.com
thumb
Pesan Prabowo ke Dirut Pertamina: Jangan Korupsi, Pecat Pegawai yang Tak Bagus!
• 21 jam laludisway.id
thumb
Super Flu di Bandung Picu Kekhawatiran, Menkes Imbau Warga Tetap Tenang
• 20 jam laludisway.id
thumb
Jalan Tergenang, Warga Sunter Sewa Gerobak Rp10 Ribu demi Melintas
• 16 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Prabowo Bertolak ke Malang Pagi Ini Usai Menginap di IKN
• 10 jam laluokezone.com
Berhasil disimpan.