Trauma Nyetir ke Jakarta Saat Hujan, Warga Bogor: Gila Banget Macetnya

kompas.com
2 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.com - Hujan deras yang mengguyur Jakarta tak hanya memicu genangan dan kemacetan, tetapi juga meninggalkan trauma bagi para pengendara.

Salah satunya dialami Sofian (27), pekerja swasta yang harus menghadapi perjalanan tak biasa saat berangkat kerja mengendarai mobil, Senin (13/1/2026).

Kepada Kompas.com, Sofian mengaku pertama kalinya ia menghabiskan waktu hingga empat jam hanya untuk menuju kantornya di wilayah Sudirman.

Baca juga: Horornya Jakarta Senin Pagi: Berjam-jam Terjebak Banjir dan Macet di Jalan

Padahal, pada hari normal, perjalanan tersebut biasanya ditempuh sekitar 1,5 jam melalui jalan tol.

“Saya benar-benar trauma bawa mobil ke kantor, apalagi kalau Jakarta sudah hujan. Itu gila banget macetnya,” ujar Sofian kepada Kompas.com, Selasa (12/1/2026).

var endpoint = 'https://api-x.kompas.id/article/v1/kompas.com/recommender-inbody?position=rekomendasi_inbody&post-tags=macet jakarta, jakarta macet, jakarta banjir, jakarta macet saat hujan&post-url=aHR0cHM6Ly9tZWdhcG9saXRhbi5rb21wYXMuY29tL3JlYWQvMjAyNi8wMS8xMy8wOTU3MjE4MS90cmF1bWEtbnlldGlyLWtlLWpha2FydGEtc2FhdC1odWphbi13YXJnYS1ib2dvci1naWxhLWJhbmdldC1tYWNldG55YQ==&q=Trauma Nyetir ke Jakarta Saat Hujan, Warga Bogor: Gila Banget Macetnya§ion=Megapolitan' var xhr = new XMLHttpRequest(); xhr.addEventListener("readystatechange", function() { if (this.readyState == 4 && this.status == 200) { if (this.responseText != '') { const response = JSON.parse(this.responseText); if (response.url && response.judul && response.thumbnail) { const htmlString = `
${response.judul}
Artikel Kompas.id
`; document.querySelector('.kompasidRec').innerHTML = htmlString; } else { document.querySelector(".kompasidRec").remove(); } } else { document.querySelector(".kompasidRec").remove(); } } }); xhr.open("GET", endpoint); xhr.send();

Pagi itu, Sofian berangkat dari rumahnya di Bogor sekitar pukul 05.30 WIB.

Namun, kondisi lalu lintas mulai terasa tidak biasa sejak memasuki Tol Jagorawi. Hujan yang semakin deras membuat kendaraan melaju pelan.

“Dari Bogor sampai Cimanggis sudah kerasa bakal macet. Mobil jalannya pelan, banyak yang nyalain lampu hazard karena hujan deras banget,” kata dia.

Aplikasi peta digital sempat mengarahkan Sofian untuk melewati Tol Cinere–Jagorawi (Cijago) yang disebut sebagai rute tercepat.

Namun kenyataannya, kemacetan sudah mengular bahkan sebelum masuk ke ruas tol tersebut.

“Mau belok ke Cijago aja macetnya luar biasa. Rata-rata jalan cuma sekitar 5 kilometer per jam,” ucap dia.

Baca juga: Cerita Pengemudi 3,5 Jam Kejebak di Tol Wiyoto Wiyono, Putar Balik Juga Macet

Memasuki Tol Cijago, kendaraan benar-benar merayap.

Lampu rem berwarna merah terlihat memenuhi jalan, menandakan padatnya arus lalu lintas.

Kondisi itu membuat Sofian semakin cemas karena ia dijadwalkan mengikuti rapat pertama di kantor pada pukul 07.30 WIB.

googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-for-outstream'); });
.ads-partner-wrap > div { background: transparent; } #div-gpt-ad-Zone_OSM { position: sticky; position: -webkit-sticky; width:100%; height:100%; display:-webkit-box; display:-ms-flexbox; display:flex; -webkit-box-align:center; -ms-flex-align:center; align-items:center; -webkit-box-pack:center; -ms-flex-pack:center; justify-content:center; top: 100px; }
LazyLoadSlot("div-gpt-ad-Zone_OSM", "/31800665/KOMPAS.COM/news", [[300,250], [1,1], [384, 100]], "zone_osm", "zone_osm"); /** Init div-gpt-ad-Zone_OSM **/ function LazyLoadSlot(divGptSlot, adUnitName, sizeSlot, posName, posName_kg){ var observerAds = new IntersectionObserver(function(entires){ entires.forEach(function(entry) { if(entry.intersectionRatio > 0){ showAds(entry.target) } }); }, { threshold: 0 }); observerAds.observe(document.getElementById('wrap_lazy_'+divGptSlot)); function showAds(element){ console.log('show_ads lazy : '+divGptSlot); observerAds.unobserve(element); observerAds.disconnect(); googletag.cmd.push(function() { var slotOsm = googletag.defineSlot(adUnitName, sizeSlot, divGptSlot) .setTargeting('Pos',[posName]) .setTargeting('kg_pos',[posName_kg]) .addService(googletag.pubads()); googletag.display(divGptSlot); googletag.pubads().refresh([slotOsm]); }); } }

“Semua jalur padat. Bahkan bahu jalan aja enggak maju, benar-benar stuck di tempat,” kata dia.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Persib Resmi Jadi Juara Paruh Musim, Ini Klasemen Akhir Pekan ke-17 Super League 2025-2026
• 14 jam lalutvonenews.com
thumb
IHSG Melemah 52 Poin di Tengah Aksi Profit Taking dan Minim Katalis Baru
• 16 jam lalupantau.com
thumb
Bebe Rexha Sebut Taylor Swift Jadi Manajernya Sebagai Ide Jenius
• 1 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Mencicipi Gurihnya Belut Goreng, Kuliner Khas Baros, Banten
• 2 jam lalukumparan.com
thumb
Aurelie Moeremans Tuangkan Luka Batin Lewat Buku Broken Strings, Angkat Kisah Patah Hati dan Bangkit
• 18 jam lalugrid.id
Berhasil disimpan.