5 Potret Groundbreaking Pembongkaran 109 Tiang Monorel di Rasuna Said

idntimes.com
6 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah mengawali proyek pembongkaran 109 tiang monorel yang terbengkalai selama lebih dari dua dekade di Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan.

Pelaksanaan groundbreaking dilakukan di depan Stasiun LRT Setiabudi Rabu (14/1/2026) sekitar pukul 09.18 WIB.

Acara tersebut dihadiri Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung, Mantan Gubernur Sutiyoso, serta Wakil Gubernur Rano Karno, yang turut menyaksikan proses detik-detik pembongkaran tiang pertama.

Berikut lima potret groundbreaking pembongkaran tiang monorel yang menelan anggaran Rp102 miliar itu.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pedagang Cilok Ditusuk Rekannya di Kembangan, Warga Sebut Dipicu Dendam Lama
• 2 jam laludisway.id
thumb
Kaleidoskop Energi: Refleksi Isu Energi 2025 dan Outlook 2026
• 24 menit lalugenpi.co
thumb
Meski Pimpin Klasemen, Bung Ropan Ingatkan Persib Bandung Jangan Senang Dulu: Masih Sangat Sengit
• 7 jam lalutvonenews.com
thumb
Jennifer Lawrence Ungkap Perubahan Hidup Setelah Menikah dan Menjadi Ibu
• 17 jam lalutabloidbintang.com
thumb
Saham Konglomerasi Berguguran Saat IHSG Bergejolak
• 23 jam laluwartaekonomi.co.id
Berhasil disimpan.