BMKG Jambil Imbau Masyarakat Pesisir Waspada Potensi Gelombang Tinggi dan Banjir Rob

tvrinews.com
5 jam lalu
Cover Berita

Penulis: Ashar

TVRINews, Jambi

Badan Meteorologi klimatologi dan Geofisika (BMKG) Provinsi Jambi memprakirakan Provinsi Jambi masih akan dilanda hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. 

Kondisi cuaca tersebut berpotensi pada meningkatnya tinggi muka air laut dan tinggi gelombang di wilayah pesisir, terutama di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan Tanjung Jabung Timur. 

Koordinator Bidang Data dan Informasi BMKG Jambi, Nabila, mengimbau para nelayan untuk selalu memantau dan informasi terkini sebelum melaut.

"Para nelayan untuk selalu memantau informasi cuaca terkini dan mempertimbangkan kondisi keselamatan sebelum melaut," kata Nabila kepada tvrinews.com, Kamis, 15 Januari 2026.

Selain itu, masyarakat pesisir juga diminta waspada terhadap potensi banjir rob akibat pasang air laut yang dapat merendam permukiman dan akses jalan di sejumlah titik rawan.

Editor: Redaktur TVRINews

Komentar
1000 Karakter tersisa
Kirim
Komentar

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Kala Menlu Sugiono Jabat Tangan Dino Patti Djalal di Acara Tahunan Kemlu
• 8 jam laluidntimes.com
thumb
Saat Sultan HB X Hujan-hujanan Foto Bersama Lurah se-DIY di Hari Desa Nasional
• 3 jam lalukumparan.com
thumb
Rektor Nonaktif UNM Prof Karta Klaim Bersih 36 Tahun, Dosen Q Tantang dengan Bukti di Kementerian
• 23 jam lalufajar.co.id
thumb
Pengamat Sorot Menguatnya Elitisme Politik dalam Pilkada lewat DPRD: Lahirkan Pemimpin Tanpa Legitimasi
• 12 jam lalutvonenews.com
thumb
Ini Daftar Motor yang Digunakan Pembalap MotoGP 2026
• 20 jam lalumedcom.id
Berhasil disimpan.