Beda Bonatua & David Pajung soal Pengaruh Putusan KIP Nyatakan Ijazah Jokowi Informasi Publik

kompas.tv
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV – Pemohon keterbukaan ijazah Jokowi di KIP, Bonatua Silalahi dan Relawan Jokowi Prabowo-Gibran, David Pajung berbeda pendapat soal pengaruh putusan KIP yang menyatakan ijazah Jokowi sebagai informasi publik terhadap kasus Roy Suryo cs.

“Saya kurang sepakat juga dengan Bang David tadi. Kalau saya dapat data sekunder fotokopi, bukan berarti tidak bisa dianalisis,” ujar Bonatua Silalahi dalam program Sapa Indonesia Malam KompasTV pada Rabu (14/1/2026).

“Kita bisa analisis font, kita bisa analisis tanda tangan, ya kan? Kita bisa analisis itu, nama-nama yang ada, informasi yang di dalam itu bisa kita analisis,” lanjutnya.

Bonatua juga menyebut akan mencocokkan data dengan Roy Suryo cs terkait salinan ijazah jika menerimanya dari KPU.

Sementara itu, David Pajung menyebut tidak ada pengaruh putusan sidang KIP terhadap kasus Roy Suryo cs. Namun, ia mengapresiasi langkah Bonatua di KIP tersebut.

Baca Juga: Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Bertemu Jokowi, Roy Suryo: Tak Merasa Ditinggalkan

#bonatuasilalahi #jokowi #ijazahjokowi #kip #roysuryo 
 

Penulis : Aditya-Pramana

Sumber : Kompas TV

Tag
  • jokowi
  • ijazah jokowi
  • bonatua
  • relawan jokowi
  • kip
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
ASEAN Championship 2026: John Herdman Ingin Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia 
• 55 menit lalutvrinews.com
thumb
Zainal Arifin Dikukuhkan Jadi Guru Besar Hukum UGM, JK-Novel Baswedan Hadir
• 7 jam lalukumparan.com
thumb
Trump Tuding Ketua The Fed Tidak Kompeten, Investigasi Kriminal terhadap Powell Picu Ketegangan
• 14 jam lalupantau.com
thumb
Ratusan pohon di Pulau Seribu juga dipangkas untuk jaga lingkungan
• 4 jam laluantaranews.com
thumb
Arti Nama Farida yang Unik dan 30 Ide Rangkaian untuk Anak Perempuan
• 8 jam lalutheasianparent.com
Berhasil disimpan.