Gelar Perkara Digelar, Misteri Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok Segera Terungkap

okezone.com
5 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Polisi masih menyelidiki kasus kematian seorang ibu dan dua anaknya di Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Polisi akan menggelar perkara untuk membahas hasil penyelidikan kasus tersebut.

Kabidhumas Polda Metro Jaya, Kombes Budi Hermanto mengungkapkan, gelar perkara akan dilakukan bersama Laboratorium Forensik (Labfor) dan dokter forensik.

Baca Juga :
Heboh Sekeluarga Tewas di Tanjung Priok dengan Tubuh Melepuh, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan!

“Satreskrim Polres Metro Jakarta Utara akan melaksanakan gelar perkara bersama Labfor dan Dokfor untuk membahas temuan fakta di TKP, hasil autopsi, serta hasil uji laboratoris,” kata Budi kepada wartawan, Kamis (15/1/2026).

Budi menjelaskan, hasil gelar perkara tersebut nantinya akan dijadikan dasar untuk menyimpulkan penyebab kematian para korban.

“Guna menyimpulkan penyebab kematian para korban,” ujarnya.

Baca Juga :
Ada Pohon Tumbang, 4 Perjalanan KRL Tanjung Priok Dibatalkan

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Peran Cesar Meylan Akan Krusial di Timnas Indonesia, Kata Bung Kus
• 18 jam lalugenpi.co
thumb
Salam Tribun Timur: Rumah Sakit dan Rasa Aman Warga
• 20 jam lalutribuntimur.com
thumb
Penasihat Hukum Laras Faizati Ungkap Alasan Pihaknya Pikir-Pikir untuk Sikapi Putusan Hakim
• 9 jam lalukompas.tv
thumb
Oknum Pimpinan Ponpes Bergelar Tuan Guru di Lombok NTB Diduga Rudapaksa Ustazah, Bukti Rekaman Beredar
• 5 jam lalutvonenews.com
thumb
Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono Sebut Dicecar 15 Pertanyaan oleh KPK: Seputar Tugas-Tugas di Partai
• 6 jam lalukompas.tv
Berhasil disimpan.