Cristian Gonzales Siap Jadi Asisten Pelatih Timnas Indonesia Besutan John Herdman jika Dibutuhkan

bola.com
2 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Masih ingat Cristian Gonzales? Pemilik nama lengkap Cristian Gérard Alfaro Gonzales ini merupakan salah striker terbaik di Liga Indonesia.

Legenda yang asal Uruguay yang memilih menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) ini pernah memperkuat sejumlah klub beken Tanah Air, di antaranya PSM Makassar, Persik Kediri, Persib Bandung, dan Arema Cronus.

Advertisement

Bersama Persik, Cristian Gonzales membawa Macan Putih ke singgasana juara Liga Indonesia 2006. Pria yang kini berusia 49 tahun itu juga mengukuhkan dirinya sebagai pencetak gol terbanyak Liga Indonesia 2005, 2006, serta 2007/2008.

Hal serupa juga ia bukukan di Liga Super Indonesia 2008/2009, Piala Indonesia, 2010, dan Piala Presiden 2017. Torehan sensasional yang tak mampu dicetak banyak striker di kasta teratas Indonesia.

Ketajamannya membuat PSSI menaturalisasinya pada November 2010. Hasilnya cukup memuaskan, runner-up Piala AFF 2010.

Lama tak kedengaran, Cristian Gonzales ternyata masih mengikuti perkembangan sepak nasional, termasuk kabar Timnas Indonesia yang kini ditukangi pelatih asal Inggris, John Herdman.

John Herdman, seperti diketahui, akan dibantu sejumlah asisten pelatih termasuk dari Indonesia. Sejauh ini belum diketahui secara pasti, siapa yang akan menjadi asisten lokal bagi eks pembesut Timnas Kanada itu.

 
 
 

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
DPR Kritik Pemda Habiskan Rp1 Miliar Cuma Buat Makan: Tak Masuk Akal!
• 9 jam laluviva.co.id
thumb
[HOAKS atau FAKTA]: Prabowo Pecat Sejumlah Menteri ketika Retret di Hambalang
• 7 jam lalumerahputih.com
thumb
Kemensos serahkan Rp2,92 M untuk ahli waris korban bencana di Agam
• 16 jam laluantaranews.com
thumb
Dua Pelaku Masturbasi dalam Bus TransJakarta Diringkus Polisi
• 5 jam lalutvonenews.com
thumb
Tinggalkan Borneo FC, Fajar Fathurrahman Ungkap Alasan Pilih Persija Jakarta
• 4 jam lalufajar.co.id
Berhasil disimpan.