Perkuat Lini Pertahanan, Persijap Resmi Datangkan Bek Impor asal Spanyol Jebolan Atletico Madrid

bola.com
1 hari lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Persijap Jepara kembali mendatangkan amunisi baru untuk menambah kekuatannya pada putaran kedua BRI Super League 2025/2026. Kali ini, Laskar Kalinyamat memperkenalkan pemain asing impor untuk mengisi sektor belakang.

Ya, pemain asing terbaru yang kini telah resmi menjadi bagian dari Persijap Jepara tersebut yakni José Luis Espinosa Arroyo. Bek kelahiran Spanyol ini sebelumnya bermain untuk klub Liga Super India, Mumbai City. 

Advertisement
BACA JUGA: Pelatih Persijap Butuh Dukungan dan Kepercayaan Suporter untuk Lepas dari Jerat Degradasi di BRI Super League

Hadirnya pemain yang akrab dengan nama Tiri itu telah diperkenalkan Persijap melalui kanal media sosialnya, Selasa (6/1/2026) malam WIB. Dia diharapkan bisa memperbaiki pertahanan Laskar Kalinyamat yang diwarnai rapor merah.

Wall of Defense is here! José Luis Espinosa Arroyo. Dia memiliki pengalaman di Mumbai City, Marbella FC, hingga Atlético Madrileño,” bunyi keterangan Persijap Jepara dalam caption, dikutip Selasa (6/1/2026).

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pengemudi Calya Tabrak Lari di Tol Jagorawi, Satu Orang Terluka
• 23 jam lalukompas.com
thumb
Sopir Bawa Rombongan Guru Diduga Ngantuk Sebelum Tabrak Truk di Tol Ungaran
• 21 jam lalukumparan.com
thumb
Eksekusi Belasan Rumah di Puri Asih Bekasi Ricuh, Warga Menangis Histeris
• 19 jam lalurctiplus.com
thumb
Gugatan CMNP Salah Pihak, Ahli Hukum Perdata: Broker Tak Bisa Digugat!
• 20 jam laluokezone.com
thumb
Renee Good, Perempuan yang Tewas Ditembak Agen ICE di Minneapolis
• 5 jam lalumediaindonesia.com
Berhasil disimpan.