Bertemu Vietnam di Piala AFF 2026, Pelatih Timnas Indonesia John Herdman Girang dan Bersemangat!!

bola.com
5 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Timnas Indonesia menempati Grup A ASEAN Championship 2026 atau Piala AFF 2026. Timnas Vietnam akan menjadi salah satu lawan Tim Merah Putih di grup tersebut.

Timnas Vietnam tentu bukan lawan yang mudah. Mereka bahkan menjadi juara bertahan di ajang Piala AFF. Rekor The Golden Star Warriors saat menghadapi Timnas Indonesia di ajang tersebut pun cukup baik.

Advertisement
BACA JUGA: Sumardji Bicara Penunjukan John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia: Disesuaikan Karakter dan Budaya Indonesia

Meskipun demikian pelatih Timnas Indonesia, John Herdman justru senang bisa berada di grup yang sama dengan Timnas Vietnam. Herdman bahkan sangat bersemangat. 

"Luar biasa. Kami harus mendapatkan ujian. Anda tahu, saya pikir setelah kembali dari kualifikasi Piala Dunia dan kekecewaan yang ada, Anda tahu para pemain menginginkan momen-momen seperti ini sekarang. Mereka telah menjalani beberapa pertandingan besar di kualifikasi Piala Dunia, mereka juga mendapatkan beberapa hasil yang bagus," kata Herdman di Studio RCTI Plus, Jakarta, Kamis (15/1/2026).

 

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Napoli Gagal Menang, Ditahan Imbang Parma Tanpa Gol di Laga Tunda Liga Italia
• 20 jam lalupantau.com
thumb
India Open 2026: Langkah Sabar/Reza Dihentikan Wakil Jepang
• 2 jam lalumedcom.id
thumb
Cek UMK Tertinggi 2026 di Indonesia, Kota Kamu Nomor Berapa?
• 13 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Mendagri Minta Tambahan Personel TNI-Polri-Sekolah Kedinasan Terjun ke Aceh
• 3 jam laludetik.com
thumb
Pemilik Sido Muncul (SIDO) Dikabarkan Buka Opsi Divestasi Sebagian Saham
• 18 jam lalubisnis.com
Berhasil disimpan.